Uji Kesetiaan Pasanganmu dengan 7 Pertanyaan Ini.

Lifestyle | 2022-03-01

© Disediakan oleh Jalurinfo.com
4. Apakah Kamu Pernah Membocorkan Rahasia Mantanmu? Orang yang setia akan selalu menjaga rahasia orang lain meskipun itu mantannya sendiri. Pertanyaan ini bisa menjadi acuan untuk mengetahui bagaimana ia menyikapi rahasia orang lain. Selain itu, kamu juga bisa mengetahui apakah ia bisa dipercaya atau tidak dari jawabannya.

5. Apa yang Kamu Harapkan dari Hubungan Kita?

Kebanyakan pasangan yang berpacaran tidak memiliki tujuan jelas tentang akhir dari hubungan tersebut. Padahal, tak ada salahnya kamu memastikan apa yang ia harapkan dari hubungan kalian. Dengan begitu, kamu tak akan terjebak dalam angan-angan belaka.

6. Seperti Apa Hubungan Orang Tuamu? Orang tua merupakan guru pertama dalam semua hal, termasuk tentang cara menunjukkan rasa cinta. Jadi, ada kemungkinan apa yang pasanganmu lakukan padamu merupakan apa yang ia pelajari dari orang tuanya. Untuk itu, tak ada salahnya kalau kamu bertanyan tentang hubungan orang tuanya.

7. Seperti Apa Dirimu Lima Tahun ke Depan?

Pertanyaan pamungkas yang harus kamu tanyakan ke pasangan adalah tentang ekspektasinya lima tahun ke depan. Jika kamu masuk dalam rencana hidupnya, bisa dibilang ia cukup setiap dan akan berkomitmen untuk hidup denganmu.

Itu tadi tujuh pertanyaan untuk menguji kesetiaan pasangan. Jika jawabannya mengarah ke hal positif dan sesuai ekspektasimu, sudah saatnya kamu menghilangkan keraguanmu. Sebaliknya, jika jawabannya tidak memuaskan, ada baiknya kamu mempertimbangkan hubungan itu lagi. (mit)

BERITA VIDEO POPULER

BERITA TERKINI:

Keutamaan Surah Al-Fatihah

Keutamaan Surah Al-Fatihah

Viewnum 383
1 hari yang lalu

TERPOPULER HARI INI

KOLEKSI VIDEO POPULER

PT. JALUR INFO NUSANTARA

Jalur Informasi Independen & Terpercaya

Copyright 2020