

Pengerjaan Sempat Berhenti, Proyek Disdik di Kepulauan Tanakeke Disorot Masyarakat
Berita Sul-Sel | 2023-08-31

© Disediakan oleh Jalurinfo.com Pengerjaan Sempat Berhenti, Proyek Disdik di Kepulauan Tanakeke Disorot Masyarakat
JALURINFO.COM, TANAKEKE-
Proyek Dinas Pendidikan (Disdik) Sulawesi Selatan (Sulsel) di Kec. Kepulauan Tanakeke disorot masyarakat akibat belum selesai tetapi pengerjaannya terhenti.
Hasil penelusuran, fakta lapangan menunjukan bahwa penyelesaian fisik pada beberapa bagian dari proyek tersebut belum dikerjakan.
Model kerja seperti itu, sangat patut disesalkan. Karena pemerintah negara kita tercinta ini, dalam situasi keterbatasan anggaran tetapi terus berupaya untuk meningkatkan mutu pendidikan terlebih daerah terluar, terpinggir dan terbelakang.
Upaya peningkatan mutu dan semangat belajar melalui program peningkatan kualitas sumber daya manusia(SDM) dan perbaikan sarana prasarana belajar. Program peningkatan mutu ini, wajib didukung semua kompenen anak bangsa.
Seperti proyek pembangunan di daerah terluar Kab. Takalar, yakni di SMA Negeri 10 Kepulauan Tanakeke, tahun anggaran 2022 silam.
Diketahui, proyek tersebut dikerjakan oleh Kelompok masyarakat (Pokmas) yang diketuai Dg Emba. Dengan nilai proyek kurang lebih Rp 600 juta. Sesuai informasi yang diterima dari Tanakeke bahwa proyek tersebut belum selesai tapi dananya telah ludes, olehnya itu masyarakat berhenti mengerjakan proyek tersebut
Akibatnya lantai ruang kelas belum terpasang tehel, ruang UKS selain dindingnya sana-sini berlubang bekas steleng dan plafonya sebagian belum terpasang begitu juga ruang kerja Kepsek, diperkirakan kondisi pekerjaan proyek baru mencapai angka sekitar 60-70% selesai.
Kepsek SMANegeri 10 Kecamatan Kepulaun Tanakeke H.Abbas melalui telpon WhatsApp membenarkan informasi yang berkembang, cuma saja dirinya berharap jangan sampai dalam pemberitaan masyarakat tersakiti, karena mereka hanya cari makan, selain itu bahan bangunan seperti triplex dan balok kayu ada tersimpan di ruang kerja Kepala sekolah, mungkin mereka hentikan pekerjaan itu karena faktor habis ongkos kerja.
Dipenghujung pembicaraan Kepsek Abbas megulangi kembali permintaanya agar masyarakat jangan disakiti karena setelah dirinya membangun komunikasi dengan bendahara Pokmas, dan mereka telah berkomitmen "Walaupun rugi mereka tetap akan menyelesaikan pekerjaan yang belum sempat dikerjakan,' demikian kata Abbas mengumukakan kembali apa yang diucapkan bendahara Pokmas.
Setelah permasalahan ini diketahui publik, informasi yang diterima media ini dari Kec. Tanakeke hari Kamis (31/8/2023) Pokmas (Kelompok masyqrakat) sudah mulai sementara melanjutkan pekerjaannya yang masih belum selesai (finishingnya diselesaikan)
Sementara itu Kadis Iqbal yang dikonfirmasi via pesan WhatsApp, Rabu, (23/8/2923), mengatakan, "Saya cek dulu, karena lagi di Bone,."
Konfirmasi kedua dilayangkan wartawan jalurinfo.com Juma'at (25/8/2023), Iqbal mengatakan, "Saya lagi tunggu laporan lengkap dari kepala sekolah, hari Senin,"
Wartawan media ini, memintah agar diperhatikan masalah ini karena waktu hari Senin, cukup lama
"Iye" ucap Kadis Iqbal, setelah itu, melanjutkan ucapannya, "Nanti saya kasih nomor kontak ke-kita menanyakan secara langsung ke KPA nya pak "
Menerima jawaban itu sontak wartawan media ini bertanya, Jadi pak Kadis, bukan Kuasa Pengguna Anggaran(KPA)?
Hingga berita ini naik tayang Kadis Disdik A.Ikbal masih bungkam.(M.Said Welikin/Irfan)
Model kerja seperti itu, sangat patut disesalkan. Karena pemerintah negara kita tercinta ini, dalam situasi keterbatasan anggaran tetapi terus berupaya untuk meningkatkan mutu pendidikan terlebih daerah terluar, terpinggir dan terbelakang.
Baca juga: Peduli Sesama, Korpri dan DWP Lutim Anjangsana ke LKSA
Baca juga: Bupati dan Wakil Bupati Lutim ikut Rakor FKUB Sekaligus Deklarasi Pemilu Damai 2024

Upaya peningkatan mutu dan semangat belajar melalui program peningkatan kualitas sumber daya manusia(SDM) dan perbaikan sarana prasarana belajar. Program peningkatan mutu ini, wajib didukung semua kompenen anak bangsa.
Seperti proyek pembangunan di daerah terluar Kab. Takalar, yakni di SMA Negeri 10 Kepulauan Tanakeke, tahun anggaran 2022 silam.
Baca juga: Lomba Nyanyi Solo Ramaikan HUT KORPRI Ke 52 Tingkat Kabupaten Luwu Timur
Baca juga: Ranperda APBD TA. 2024 Enrekang Ditetapkan Sekira 1,42 Trilyun
Proyek Disdik Sulsel itu, meliputi tiga item pekerjaan yakni satu ruang kelas, satu ruang UKS dan ruang kerja Kepsek.Diketahui, proyek tersebut dikerjakan oleh Kelompok masyarakat (Pokmas) yang diketuai Dg Emba. Dengan nilai proyek kurang lebih Rp 600 juta. Sesuai informasi yang diterima dari Tanakeke bahwa proyek tersebut belum selesai tapi dananya telah ludes, olehnya itu masyarakat berhenti mengerjakan proyek tersebut
Baca juga: Pemkab Lutim Gelar Diseminasi Audit Kasus Stunting Tahap II Tahun 2023
Baca juga: Pimpin Upacara HUT KORPRI, Hari Guru, PGRI dan HKN, Budiman Sampaikan Capaian Pembangunan Lutim
Akibatnya lantai ruang kelas belum terpasang tehel, ruang UKS selain dindingnya sana-sini berlubang bekas steleng dan plafonya sebagian belum terpasang begitu juga ruang kerja Kepsek, diperkirakan kondisi pekerjaan proyek baru mencapai angka sekitar 60-70% selesai.
Kepsek SMANegeri 10 Kecamatan Kepulaun Tanakeke H.Abbas melalui telpon WhatsApp membenarkan informasi yang berkembang, cuma saja dirinya berharap jangan sampai dalam pemberitaan masyarakat tersakiti, karena mereka hanya cari makan, selain itu bahan bangunan seperti triplex dan balok kayu ada tersimpan di ruang kerja Kepala sekolah, mungkin mereka hentikan pekerjaan itu karena faktor habis ongkos kerja.
Dipenghujung pembicaraan Kepsek Abbas megulangi kembali permintaanya agar masyarakat jangan disakiti karena setelah dirinya membangun komunikasi dengan bendahara Pokmas, dan mereka telah berkomitmen "Walaupun rugi mereka tetap akan menyelesaikan pekerjaan yang belum sempat dikerjakan,' demikian kata Abbas mengumukakan kembali apa yang diucapkan bendahara Pokmas.
Setelah permasalahan ini diketahui publik, informasi yang diterima media ini dari Kec. Tanakeke hari Kamis (31/8/2023) Pokmas (Kelompok masyqrakat) sudah mulai sementara melanjutkan pekerjaannya yang masih belum selesai (finishingnya diselesaikan)
Sementara itu Kadis Iqbal yang dikonfirmasi via pesan WhatsApp, Rabu, (23/8/2923), mengatakan, "Saya cek dulu, karena lagi di Bone,."
Konfirmasi kedua dilayangkan wartawan jalurinfo.com Juma'at (25/8/2023), Iqbal mengatakan, "Saya lagi tunggu laporan lengkap dari kepala sekolah, hari Senin,"
Wartawan media ini, memintah agar diperhatikan masalah ini karena waktu hari Senin, cukup lama
"Iye" ucap Kadis Iqbal, setelah itu, melanjutkan ucapannya, "Nanti saya kasih nomor kontak ke-kita menanyakan secara langsung ke KPA nya pak "
Menerima jawaban itu sontak wartawan media ini bertanya, Jadi pak Kadis, bukan Kuasa Pengguna Anggaran(KPA)?
Hingga berita ini naik tayang Kadis Disdik A.Ikbal masih bungkam.(M.Said Welikin/Irfan)
BERITA TERKAIT:
-
FKUB Kota Makassar Dukung Ops NCS Polri Wujudkan Pemilu Damai
-
Reses masa sidang I Anggota DPRD Kabupaten Soppeng H.Nasfiding di Sarebatue disambut antusias warga.
-
Kinerja Dan Tata Kelola Pemerintahan Pemda Enrekang Diminta Pj. Bupati Enrekang Produktif Kinerja
-
Arahan Bupati Enrekang Dalam Akselerasi Kinerja Pj. Sekda Enrekang Dr. Andi Sapada
-
Pj. Sekda Enrekang Dr. Andi Sapada ,SIP.Msi Dilantik Oleh Bupati Enrekang Dr. H. Baba
-
Soal Korupsi, Inspektorat Bulukumba Kumpulkan Kepala OPD hingga Kades
-
Pemkab Gowa Berangkatkan 21 Orang Untuk Ibadah Umrah
-
Pj Sekda Gowa Harap Re-Akreditasi Puskesmas Somba Opu Paripurna
-
Wali Kota Danny Pomanto Terima Penghargaan Kota Sehat Kategori Padapa dari Menkes RI


BERITA TERKINI:
Tersingkir, Yakob Sayuri Minta Maaf
Viewnum 265
Lagi, Praveen/Melati Terhenti
Viewnum 200
Adek Kelas Messi Siap Raih Posisi Ketiga
Viewnum 389
TERPOPULER HARI INI

Hasil Lengkap Piala Dunia U-17 2023
ViewNum 1134 kali

Capaian Kinerja RPJMD Enrekang 2018-2023 Raih Predikat BAIK
ViewNum 2499 kali

50 Pelaku Usaha Konstruksi Dan ASN Ikut Bimtek Uji Sertifikasi
ViewNum 1566 kali

Sensm Massal HKN Ke 59 Enrekang, Lomba Tumpeng Bergizi Dan Bagi Hadiah
ViewNum 1187 kali

Memprihatinkan, Kondisi Fisik Bangunan Masjid Al- Markas Maros
ViewNum 1290 kali

Bupati Budiman Lantik Pengurus Pusat IPMA Lutim 2023-2025
ViewNum 1078 kali
