Hadapi Irak, Timnas Indonesia tak Gentar

Olahraga | 2023-11-16

© Disediakan oleh Jalurinfo.com Jordi Amat, pertahanan Indonesia
JALURINFO.COM, JAKARTA- Pertandingan Timnas Indonesia vs Irak akan digelar Kamis, 16 November 2023 di Stadion Basra International. Laga ini sangat penting buat Indonesia untuk menatap fase selanjutnya. Indonesia sendiri yakin mampu mengatasi Irak. Salah satu pemain sangat optimis meraih hasil maksimal yakni Jordi Amat.

Bek timnas Indonesia ini optimis skuad Garuda bisa mengalahkan Irak. Dalam misi mengamankan poin penuh, Jordi akan dipasang Shin Tae-yong untuk mengisi sektor pertahanan.

Baca juga: Adek Kelas Messi Keok, Mali U-17 Segel Peringkat Ketiga

Baca juga: Tersingkir, Yakob Sayuri Minta Maaf

Dengan pengalamannya yang cukup banyak, ketenangan pemain asal Johor Darul Ta'zim tersebut akan coba dimaksimalkan.
Jordi Amat menyadari bahwa Irak merupakan salah satu tim kuat. Mereka ada di peringkat 68 ranking FIFA saat ini. Namun, skuad Garuda datang tanpa rasa gentar.

Baca juga: Lagi, Praveen/Melati Terhenti

Baca juga: Klub Kamboja Menang, PSM Makassar & Bali United Resmi Tersingkir

"Ya, saya pikir ini akan menjadi pertandingan yang sangat sulit." "Kami tahu bahwa Iran adalah tim yang sangat kuat," yakinnya. Kedua tim sementara ini masih berjuang tampil tahun depan. Diprediksi keduanya akan tampil ngotot. Mereka mengincar kemenangan untuk mempermulus pertandingan berikutnya. (cul)

Baca juga: Hasil Buruk Dua Kali, Ranking Indonesia Dikalahkan Malaysia

Baca juga: Imbang Hai Phong FC, Peluang PSM Makassar Makin Menipis


BERITA TERKAIT:

BERITA TERKINI:

TERPOPULER HARI INI

KOLEKSI VIDEO POPULER

PT. JALUR INFO NUSANTARA

Jalur Informasi Independen & Terpercaya

Copyright 2020