Adnan Lantik Karim Dania Jadi Penjabat Sekda Gowa
Sukses Tingkat Provinsi, Algha Saputra Wakili Sulsel pada Kejuaraan O2SN Nasional Cabor Pencak Silat

Mabes Polri Vidcom Polres Enrekang Bangun Dialog Kemerdekaan Pers

Berita Sul-Sel | 2023-06-01

© Disediakan oleh Jalurinfo.com Mabes Polri Vidcom Polres Enrekang Bangun Dialog Kemerdekaan Pers
Choose Language!
JALURINFO.COM, ENREKANG- Polres Enrekang dan komunitas organisasi media di diundang ikuti dialog publik daring Mabes polri bersama jajaran di ruang vidcom Polres setempat sangat menambah wawasan bersama.

Giat dalam rangka pemantapan komunikasi publik menuju Polri yang Presisi bertema “Kemerdekaan Pers dan Perlindungan Jurnalis” sebagai wujud merawat soliditas bersama sejumlah organisasi media berjalan baik.

Baca juga: Danny Pomanto Paparkan Strategi Makassar yang Berketahanan Iklim dan Berkelanjutan di Hadapan 300 Perwakilan Kota Dunia

Baca juga: Dampingi PJ Gub Sulsel, Fatmawati Rusdi Tinjau Harga Komoditas Pangan di Dua Pasar Tradisional

Acara vidcom dikemas dialog publik menjadi wujud pentingnya peran pers berdedikasi, profesional, bertanggung jawab sebagai tekad polri menjaga hubungan kemitraan pers positif.
Hadir Kapolres Enrekang AKBP. Dedi Surya Dharma,SH.SIK.MM, Kasat Reskrim AKP.Abd Halim Lau,SH, kasi Humas AKP. Ismail dan kasat Sabhara Iptu.Lasinrang,SH.

Baca juga: Isu Dukungan Pada Bupati MB Siap Bertarung Menuju Senayan Makin Gencar

Baca juga: Wali Kota Danny Pomanto Presentasikan Pakinta dan Jampangi dalam Innovative Government Award Kemendagri 2023

Nara sumber Totok Suryanto Anggota Dewan Pers, akademisi Dr.Devie Rahmawaty, Bareskrim Polri Kombes Pol Basuki Effendhy, Kombes Pol Adi (Pidkum Mabes Polri) dipandu moderator Stefani Ginting.

Sambutan Kadiv Humas Polri diwakili Brigjen Pol Drs.M. Hendra Suharyono menyampaikan, peran wartawan sangatlah penting dalam membangun arus informasi publik mencerdaskan, aktual bukan opini dan salah satunya sebagai fungsi kontrol.

Baca juga: Asisten Pemerintahan dan Kesra Hadiri Sertijab Camat Wotu

Baca juga: Ada Apa di Polsek Bontomarannu, 2 kali Tolak Adum, Setelah Diterima Di-A2-kan


Dijelaskan Hendra Suharyono, melalui pers maka informasi terkait hasil pembangunan dan kinerja polri telah dilakukan baik dari penegakan hukum, menjaga ketertiban masyarakat dan giat sosial lainnya dapat terpublikasi luas, mudah dan cepat.

Begitu pula pada peran yang tak kalah penting dalam menjalani kegiatan profesinya seorang wartawan dalam meliput,menganalisa dalam karya jurnalistik dilindungi oleh undang- undang Pers.

Namun begitu aktifitas pemberitaan wartawan bukan tidak bisa dituntut atau dijerat UU ITE ketika dalam menjalankan profesinya serta legalitas kewartawanannya sudah tidak sesuai amanah UU pers.

“Profesionalitas wartawan menjadi tolak ukur bagi kemerdekaan pers saat menjalankan tugasnya, serta ke-transparanan wartawan menjadi nilai penting dalam mengukur nilai profesionalitas wartawan,”ujar Brigjen Pol Drs M.Hendra Suharyono (31/5).

Dijelaskan lebih jauh, dalam menjalani profesinya wartawan dilindungi oleh Undang- Undang dalam prakteknya tidak jarang wartawan mendapat ancaman dari berbagai pihak.

"Sehingga melalui dialog publik ini sangat penting menjaga kemerdekaan pers dan perlindungan jurnalis diwujudkan, demi membangun informasi publik presisi kemerdekaan pers bertanggungjawab,"jelasnya.

Terkait paparan Dewan pers Totok Suryanto dan akademisi Devie Rahmawaty cukup mendapat respon peserta Aliansi Jurnalistik Online Indonesia (AJOI) DPC Enrekang

Dalam penerapan ancaman UU Pers soal obstruction of Press Freedom pasal 4 UU Pers juga ancaman hukuman diatur pasal 221 KUHP serta ancaman pidana diatur pasal 21 UU Tipikor No. 31/1999 ada perbedaan.

Kapolres Enrekang AKBP. Dedi Surya Dharma,SH.SIK.MM, usai acara pun berbincang akrab awak media, menandaskan media pers merupakan mitra kerja strategis

Olehnya itu, membangun sinergitas informasi publik yang aktual dan faktual di wilayah hukum Polres Enrekang selalu dibuka ruang layanan mendapat informasi dari kehumasan.

"polri melaksakan tugas menjaga ketertiban masyarakat,perlindungan, penegakan hukum akan terinformasi sesuai fakta bukan opini,jadi teman jurnalis silahkan hubungi Sie Humas polres Enrekang dan siap bantu,"jelas AKBP.Dedi Surya Dharma, SH.SIK.MM.(mas)


« 1 2 3 4 »
Adnan Lantik Ketua PMI Palopo dan Luwu Periode 2023- 2027
Adnan Lantik Ketua PMI Palopo dan Luwu Periode 2023- 2027
Sketsa-sketsa<br><br>BALAJAR DARI PASAR TANAH ABANG<br>Catatan: Syamsu Nur
Sketsa-sketsa

BALAJAR DARI PASAR TANAH ABANG
Catatan: Syamsu Nur
Paripurna Pendapat Akhir 7 fraksi DPRD Enrekang Atas Dua Ranperda Setuju
Paripurna Pendapat Akhir 7 fraksi DPRD Enrekang Atas Dua Ranperda Setuju
Isu Dukungan Pada Bupati MB Siap Bertarung Menuju Senayan Makin Gencar
Isu Dukungan Pada Bupati MB Siap Bertarung Menuju Senayan Makin Gencar

Ada Apa di Polsek Bontomarannu, 2 kali Tolak Adum, Setelah Diterima Di-A2-kan
Ada Apa di Polsek Bontomarannu, 2 kali Tolak Adum, Setelah Diterima Di-A2-kan

Andi Batari Toja Siap Tuntaskan Masalah Kekeringan di Enrekang
Andi Batari Toja Siap Tuntaskan Masalah Kekeringan di Enrekang

Pemkab Lutim ikuti Penilaian interviu Evaluasi SPBE Tahun 2023 Secara Virtual
Pemkab Lutim ikuti Penilaian interviu Evaluasi SPBE Tahun 2023 Secara Virtual

Studi Tiru Ke Kota Bekasi, PKK Gowa Perluas Wawasan 10 Program Pokok PKK
Studi Tiru Ke Kota Bekasi, PKK Gowa Perluas Wawasan 10 Program Pokok PKK

Gempa Besar Guncang Maroko, Ribuan Korban
Gempa Besar Guncang Maroko, Ribuan Korban

Warga Respon Baik Operasi Zebra Pallawa 2023 Wilayah Polres Enrekang
Warga Respon Baik Operasi Zebra Pallawa 2023 Wilayah Polres Enrekang

Otoritas Maroko Sebut Korban Gempa Menjadi 632 Orang
Otoritas Maroko Sebut Korban Gempa Menjadi 632 Orang

Update Gempa Maroko, 296 Tewas
Update Gempa Maroko, 296 Tewas

Bencana Gempa Bumi 6,9 skala Richter di Maroko
Bencana Gempa Bumi 6,9 skala Richter di Maroko

KORAN EPAPER JALURINFO SULSEL EDISI NOVEMBER 2022
Petualangan Luar Biasa di Keajaiban Alam Tertinggi: Angel Falls, Venezuela
Petualangan Luar Biasa di Keajaiban Alam Tertinggi: Angel Falls, Venezuela

Pesona Sejarah dan Keindahan Alam: Liburan Santai di Sirmione, Resor Terkenal di Danau Garda
Pesona Sejarah dan Keindahan Alam: Liburan Santai di Sirmione, Resor Terkenal di Danau Garda

Masjid Al Sahaba: Perpaduan Keindahan Modern di Pusat Sejarah Sharm el-Sheikh
Masjid Al Sahaba: Perpaduan Keindahan Modern di Pusat Sejarah Sharm el-Sheikh

Three Gorges, Keajaiban Pembangkit Listrik Tenaga Air Terbesar di Dunia
Three Gorges, Keajaiban Pembangkit Listrik Tenaga Air Terbesar di Dunia

Keunikan Beruang Kutub di Arktik, Pesona di Atas Es Tipis
Keunikan Beruang Kutub di Arktik, Pesona di Atas Es Tipis

Keajaiban Alam yang Memikat di Gua Kristal, Bermuda
Keajaiban Alam yang Memikat di Gua Kristal, Bermuda

Keindahan Abadi Hagia Sophia, Sebuah Permata di Istanbul, Turki
Keindahan Abadi Hagia Sophia, Sebuah Permata di Istanbul, Turki

Menakjubkan dan Megahnya Wat Arun di Bangkok, Thailand
Menakjubkan dan Megahnya Wat Arun di Bangkok, Thailand

Dragon's Breath Flight Line di pulau pribadi Royal Caribbean di Haiti
Dragon's Breath Flight Line di pulau pribadi Royal Caribbean di Haiti

Shiraz, Masjid Nasir al-Mulk
Shiraz, Masjid Nasir al-Mulk

Jangan Lewatkan:

Adnan Lantik Karim Dania Jadi Penjabat Sekda Gowa

Adnan Lantik Karim Dania Jadi Penjabat Sekda Gowa


Sukses Tingkat Provinsi, Algha Saputra Wakili Sulsel pada Kejuaraan O2SN Nasional Cabor Pencak Silat

Sukses Tingkat Provinsi, Algha Saputra Wakili Sulsel pada Kejuaraan O2SN Nasional Cabor Pencak Silat...

Pengurus Cabang Asosiasi Arsiparis Indonesia Kabupaten Lutim Terbentuk

Pengurus Cabang Asosiasi Arsiparis Indonesia Kabupaten Lutim Terbentuk...

Pemkab Lutim ikuti Penilaian interviu Evaluasi SPBE Tahun 2023 Secara Virtual

Pemkab Lutim ikuti Penilaian interviu Evaluasi SPBE Tahun 2023 Secara Virtual...


Jangan Lewatkan:

  • Video Terkini
  • Web Design
  • Photography
  • 1GB Storage
  • Mail Support
  • $ 10

    per month
  • Jalurinfo TV
  • Web Design
  • Photography
  • 50GB Storage
  • Endless Support
  • $ 25

    per month
  • Terpopuler
  • Web Design
  • Photography
  • Unlimited Storage
  • Endless Support
  • $ 25

    per month

Contact Me

email@email.com

Chicago, US

512312311


Copy right by JALURINFO.COM

open=topnews1&id=mabes-polri-vidcom-polres-enrekang-bangun-dialog-kemerdekaan-pers

JELAJAHI LEBIH LANJUT

BERANDA

NASIONAL

GLOBAL

SUL-SEL

POLITIK

HUKUM

OLAHRAGA

LIFESTYLE

TEKNO

PROPERTI

OPINI

EKONOMI

SELEBRITI

VIDEO POPULER

TOKOH

TREN

SOSIAL

KRIMINAL

TRAVEL

SAINS

UNIK

OTOMOTIF

HIBURAN

HEALTH

PT. JALUR INFO NUSANTARA

Jalur Informasi Independen & Terpercaya

REDAKSI

PEDOMAN MEDIA SIBER

ABOUT US



PRIVACY POLICY

DISCLAIMER

Copyright 2020