PA 212 Gelar Aksi Bela Islam, Ini Kata Mayjen Untung Budiharto

Nasional | 2022-03-04

© Disediakan oleh Jalurinfo.com
JALURINFO.COM, Maros- Kodam Jaya menurunkan sekitar 350 personel untuk mengamankan aksi bela Islam yang dilakukan Persaudaraan Alumni 212 di depan kantor Kementerian Agama, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat, Jumat (4/3).

"Kami bersama Polda Metro Jaya mengamankan demo di depan gedung Kementerian Agama," ujar Pangdam Jaya Mayjen Untung Budiharto di Lapangan Monas, Kecamatan Gambir.

Baca juga: Terbaru Terjawab Sudah Siapa Cawapres Anies Baswedan di Pilpres 2024? Begini Pernyataan Yenny Wahid

Baca juga: PKB: Kalau PAN dan Golkar Tak Akan Menangkan Prabowo di Pilpres 2024

Seluruh personel TNI tersebut sudah diarahkan untuk mengamankan beberapa titik yang ditentukan.
Untung mengatakan personelnya akan mengamankan jalannya aksi bela Islam sampai selesai.

Baca juga: Polisi Mulai Proses Pernyataan Rocky Gerung yang Diduga Menghina Presiden Jokowi

Baca juga: Hasil Survei Terbaru: Target PDIP Mencetak Hattrick Terancam Gagal

"Kami pengin demo berjalan aman," ungkapnya. (mcr18/jpnn)

Baca juga: Respons Anies Baswedan Soal Nasdem Minta Bacawapres Jangan dari Pimpinan Parpol

Baca juga: Anies Terseok di Survei, JK Bandingkan dengan Kemenangan Trump


TOPIK TERKAIT:

JALURINFO VIDEO NEWS

Petualangan Luar Biasa di Keajaiban Alam Tertinggi: Angel Falls, Venezuela

Petualangan Luar Biasa di Keajaiban Alam Tertinggi: Angel Falls, Venezuela

Pesona Sejarah dan Keindahan Alam: Liburan Santai di Sirmione, Resor Terkenal di Danau Garda

Pesona Sejarah dan Keindahan Alam: Liburan Santai di Sirmione, Resor Terkenal di Danau Garda

Masjid Al Sahaba: Perpaduan Keindahan Modern di Pusat Sejarah Sharm el-Sheikh

Masjid Al Sahaba: Perpaduan Keindahan Modern di Pusat Sejarah Sharm el-Sheikh

Three Gorges, Keajaiban Pembangkit Listrik Tenaga Air Terbesar di Dunia

Three Gorges, Keajaiban Pembangkit Listrik Tenaga Air Terbesar di Dunia

Keunikan Beruang Kutub di Arktik, Pesona di Atas Es Tipis

Keunikan Beruang Kutub di Arktik, Pesona di Atas Es Tipis

JALURINFO TV NETWORK

BERITA TERKINI:

TERPOPULER HARI INI

KOLEKSI VIDEO POPULER

PT. JALUR INFO NUSANTARA

Jalur Informasi Independen & Terpercaya

Copyright 2020