

Bupati Enrekang, Cegah Inflasi Dan Gerakkan Ekonomi Di Daerah
Berita Sul-Sel | 2023-01-19

© Disediakan oleh Jalurinfo.com Bupati Enrekang, Cegah Inflasi Dan Gerakkan Ekonomi Di Daerah
JALURINFO.COM, ENREKANG-
Bupati Enrekang Muslimin Bando mengikuti Rakornas menghadapi gejolak ekonomi di tahun 2023 ini.
Pentingnya acara Nasional tersebut tak sebatas isu ekonomi global akan tetapi ancaman inflasi yang mengintai dan sudah mulai dirasakan masyarakat Indonesia.
Hal ini diatensi presiden RI Jokowi saat membuka Rakornas “Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi” kepala daerah dan Forkopimda se Indonesia di International Convention Centre (SICC), Sentul, Jawa Barat.
Di tengah pandemi dan perlambatan ekonomi di sejumlah negara, negara kita mampu menghadapi goncangan tersebut dan ekonomi Nasional tetap bergerak positif meskipun terkoreksi akibat perlambatan
"Indonesia juga mampu mencatatkan pertumbuhan ekonomi yang baik. Pada kuartal III-2022 ekonomi Indonesia mampu tumbuh 5,72 persen dan di kuartal IV-2022 diperkirakan tumbuh 5,2 hingga 5,3 persen,"kata Jokowi (17/11-23)
Dijelaskan Presiden, meskipun Negara kita mampu melalui tahun turbulensi ekonomi di 2022 dengan baik, akan tetapi Indonesia harus tetap hati-hati dan waspada karena tahun 2023 masih menjadi tahun ujian bagi ekonomi global.
Sehingga atas kondisi tidak menentu itulah, semua Kepala daerah harus hati-hati, harus bekerja keras semuanya mendeteksi informasi-. Informasi dan data yang ada di lapangan
"jangan sampai kita keliru membuat kebijakan. Sekecil apapun kebijakan itu harus berbasis pada data dan fakta-fakta di lapangan,”tegas Presiden
Rakornas dihadiri 4.545 peserta, diantara peserta Rakornas bersama kepala daerah Bupati Enrekang Muslimin Bando (Sulsel) mengikuti seksama serta memberi apresiasi untuk melakukan akselerasi di daerah.
Bupati menyampaikan kesiapan Pemda Enrekang melaksanakan arahan presiden, serta berkontribusi positif dalam pertumbuhan ekonomi dan pengendalian inflasi.
Akselerasi di daerah yakni melakukan penguatan hilirisasi, memudahkan perizinan dan investasi, hingga menambah agresif penanganan stunting dan kemiskinan.
"Para kepala daerah termasuk kami dari Kabupaten Enrekang menyimak arahan bapak Presiden, kemudian dilanjutkan dengan diskusi panel dalam empat sesi," kata MB saat dihubungi. (mas)
Pentingnya acara Nasional tersebut tak sebatas isu ekonomi global akan tetapi ancaman inflasi yang mengintai dan sudah mulai dirasakan masyarakat Indonesia.
Baca juga: Peduli Sesama, Korpri dan DWP Lutim Anjangsana ke LKSA
Baca juga: Bupati dan Wakil Bupati Lutim ikut Rakor FKUB Sekaligus Deklarasi Pemilu Damai 2024
Persoalan bisa pemicu lambatnya pertumbuhan ekonomi dan inflasi Nasional, antaranya pemanfaatan anggaran yang tidak produktif alias kurang dirasakan langsung manfaat oleh masyarakat dan lambatnya pembayaran upah/gaji dan pelelangan proyek lambat.Hal ini diatensi presiden RI Jokowi saat membuka Rakornas “Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi” kepala daerah dan Forkopimda se Indonesia di International Convention Centre (SICC), Sentul, Jawa Barat.
Baca juga: Lomba Nyanyi Solo Ramaikan HUT KORPRI Ke 52 Tingkat Kabupaten Luwu Timur
Baca juga: Ranperda APBD TA. 2024 Enrekang Ditetapkan Sekira 1,42 Trilyun
Presiden Jokowi sampaikan apresiasi atas kerja keras semua pihak, baik pusat maupun daerah, sehingga pandemi COVID-19 di tanah air dapat dikendalikan dan pertumbuhan ekonomi dapat terjaga.Di tengah pandemi dan perlambatan ekonomi di sejumlah negara, negara kita mampu menghadapi goncangan tersebut dan ekonomi Nasional tetap bergerak positif meskipun terkoreksi akibat perlambatan
Baca juga: Pemkab Lutim Gelar Diseminasi Audit Kasus Stunting Tahap II Tahun 2023
Baca juga: Pimpin Upacara HUT KORPRI, Hari Guru, PGRI dan HKN, Budiman Sampaikan Capaian Pembangunan Lutim
"Indonesia juga mampu mencatatkan pertumbuhan ekonomi yang baik. Pada kuartal III-2022 ekonomi Indonesia mampu tumbuh 5,72 persen dan di kuartal IV-2022 diperkirakan tumbuh 5,2 hingga 5,3 persen,"kata Jokowi (17/11-23)
Dijelaskan Presiden, meskipun Negara kita mampu melalui tahun turbulensi ekonomi di 2022 dengan baik, akan tetapi Indonesia harus tetap hati-hati dan waspada karena tahun 2023 masih menjadi tahun ujian bagi ekonomi global.
Sehingga atas kondisi tidak menentu itulah, semua Kepala daerah harus hati-hati, harus bekerja keras semuanya mendeteksi informasi-. Informasi dan data yang ada di lapangan
"jangan sampai kita keliru membuat kebijakan. Sekecil apapun kebijakan itu harus berbasis pada data dan fakta-fakta di lapangan,”tegas Presiden
Rakornas dihadiri 4.545 peserta, diantara peserta Rakornas bersama kepala daerah Bupati Enrekang Muslimin Bando (Sulsel) mengikuti seksama serta memberi apresiasi untuk melakukan akselerasi di daerah.
Bupati menyampaikan kesiapan Pemda Enrekang melaksanakan arahan presiden, serta berkontribusi positif dalam pertumbuhan ekonomi dan pengendalian inflasi.
Akselerasi di daerah yakni melakukan penguatan hilirisasi, memudahkan perizinan dan investasi, hingga menambah agresif penanganan stunting dan kemiskinan.
"Para kepala daerah termasuk kami dari Kabupaten Enrekang menyimak arahan bapak Presiden, kemudian dilanjutkan dengan diskusi panel dalam empat sesi," kata MB saat dihubungi. (mas)
BERITA TERKAIT:
-
FKUB Kota Makassar Dukung Ops NCS Polri Wujudkan Pemilu Damai
-
Reses masa sidang I Anggota DPRD Kabupaten Soppeng H.Nasfiding di Sarebatue disambut antusias warga.
-
Kinerja Dan Tata Kelola Pemerintahan Pemda Enrekang Diminta Pj. Bupati Enrekang Produktif Kinerja
-
Arahan Bupati Enrekang Dalam Akselerasi Kinerja Pj. Sekda Enrekang Dr. Andi Sapada
-
Pj. Sekda Enrekang Dr. Andi Sapada ,SIP.Msi Dilantik Oleh Bupati Enrekang Dr. H. Baba
-
Soal Korupsi, Inspektorat Bulukumba Kumpulkan Kepala OPD hingga Kades
-
Pemkab Gowa Berangkatkan 21 Orang Untuk Ibadah Umrah
-
Pj Sekda Gowa Harap Re-Akreditasi Puskesmas Somba Opu Paripurna
-
Wali Kota Danny Pomanto Terima Penghargaan Kota Sehat Kategori Padapa dari Menkes RI


BERITA TERKINI:
Tersingkir, Yakob Sayuri Minta Maaf
Viewnum 265
Lagi, Praveen/Melati Terhenti
Viewnum 200
Adek Kelas Messi Siap Raih Posisi Ketiga
Viewnum 389
TERPOPULER HARI INI

Hasil Lengkap Piala Dunia U-17 2023
ViewNum 1134 kali

Capaian Kinerja RPJMD Enrekang 2018-2023 Raih Predikat BAIK
ViewNum 2499 kali

50 Pelaku Usaha Konstruksi Dan ASN Ikut Bimtek Uji Sertifikasi
ViewNum 1566 kali

Sensm Massal HKN Ke 59 Enrekang, Lomba Tumpeng Bergizi Dan Bagi Hadiah
ViewNum 1198 kali

Memprihatinkan, Kondisi Fisik Bangunan Masjid Al- Markas Maros
ViewNum 1290 kali

Bupati Budiman Lantik Pengurus Pusat IPMA Lutim 2023-2025
ViewNum 1078 kali
